Munaqosyah adalah ujian akhir siswa manakala siswa telah menuntaskan pembelajaran Al Quran dengan metode ummi mulai dari jilid pembinaan 1 s.d 6 ditambah tadarus quran, gharib dan tajwid. Ujian tersebut dilakukan oleh pihak Ummi Foundation. Selain munaqosyah Tartil tahun ini juga ada munaqosyah tahfidz mulai juz 28 -30.Read More